Tujuan
Program yang sangat praktis bagi yang berminat di bidang Pastry & Bakery atau ingin berwirausaha di bidang Pastry & Bakery. Program ini terbuka untuk para lulusan SMA/Sederajat, karyawan/karyawati perusahaan, hotel, restoran, industry, dan lain-lain.
Materi
o Pengenalan Pastry & Bakery
o Aneka Roti
o Aneka Kue Kering
o Aneka Desert
o Aneka Kue Basah
o Aneka Cake
o Kewirausahaan
o Evaluasi
Pengajar
Pakar dan praktisi pastry & bakery
Waktu
8x pertemuan
Biaya
Pendaftaran : Rp.100.000
Biaya : Rp. 1.500.000
( KET. Hasil produksi bisa dibawa pulang oleh peserta)
Selain kelas Reguler, dibuka juga kelas :
· Group
· In House Training
· Private
(Keterangan : Biaya disesuaikan)